David Bayu Dampingi Audrey Davis Diperiksa soal Video Asusila

Nhico
Nhico

Selasa, 06 Agustus 2024 21:37

David Bayu Dampingi Putrinya Audrey Davis Diperiksa soal Video Asusila.(F-INT)
David Bayu Dampingi Putrinya Audrey Davis Diperiksa soal Video Asusila.(F-INT)

Pedomanrakyat.com, Jakarta – Musisi David Bayu terlihat di Polda Metro Jaya mendampingi putrinya Audrey Davis. Audrey Davis diperiksa terkait video asusila anak musisi.

David Bayu terlihat memakai kacamata dan masker hitam. Sedangkan Audrey Davis memakai topi dan masker.

“Sudah datang di Ruang Riksa Penyidik Subdit Cyber Ditreskrimsus PMJ (lantai 5 gedung Ditreskrimum PMJ),” kata Direktur Direktorat Kriminal khusus, Kombes Pol Ade Safri Simanjuntak dalam keterangannya, Selasa (6/8/2024).

Kedatangan Audrey didampingi oleh ayahnya, David Bayu beserta pengacaranya, Sandy Arifin. Saat ini Audrey tengah dilakukan pemeriksaan.

Diketahui video syur yang diduga Audrey Davis itu kali pertama tersebar oleh akun X dengan judul “Miss AD Viral” pada 27 Juni 2024 menjadi viral di media sosial.

Kepolisian juga telah menangkap dua orang penyebar video asusila tersebut.

 Komentar

Berita Terbaru
Metro04 November 2025 22:31
Aliyah Mustika Ilham: dr. Abdul Azis Adalah Simbol Ketulusan dan Pengabdian
Pedomanrakyat.com, Gowa – Wakil Wali Kota Makassar Aliyah Mustika Ilham menghadiri ceramah dan doa bersama mengenang aktivis kemanusiaan sekalig...
Metro04 November 2025 21:29
Lepas Sambut Pangdam Hasanuddin, Wagub Fatmawati Tegaskan Sinergi Pemprov–TNI
Pedomanrakyat.com, Makassar – Wakil Gubernur Sulawesi Selatan, Fatmawati Rusdi, menegaskan pentingnya sinergi yang solid antara Pemerintah Provi...
Daerah04 November 2025 20:30
Pemkab Luwu Timur Gandeng Briton Cambridge Kembangkan Sekolah dan BLK Bertaraf Internasional
Pedomanrakyat.com, Lutim – Pemerintah Kabupaten Luwu Timur (Pemkab Lutim) menandatangi Memorandum of Understanding (MoU) dengan Briton English E...
Daerah04 November 2025 19:26
Wabup Sinjai Mahyanto Tutup Kegiatan Local Digital Heroes 2025
Pedomanrakyat.com, Sinjai – Wakil Bupati Sinjai Andi Mahyanto Mazda secara resmi menutup kegiatan Local Digital Heroes Tahun 2025 untuk Sahabat ...