Legislator Kasrudi Tekankan Pentingnya Pendidikan untuk Generasi Penerus Bangsa

Nhico
Nhico

Kamis, 16 Mei 2024 16:38

Kasrudi.(F-INT)
Kasrudi.(F-INT)

Pedomanrakyat.com, Makassar – Anggota DPRD Kota Makassar, Kasrudi menggelar Sosialisasi Perda nomor 1 tahun 2019 tentang Penyelenggaraan Pendidikan di Hotel Grand Imawan, Sabtu (11/5/2024)

Hadir sebagai narasumber Achiruddin Achmad, Alamsyah, dan Legislator Makassar Kasrudi.

Dalam sambutannya, Kasrudi mengatakan, pendidikan merupakan hal yang sangat penting untuk menunjang kehidupan anak bangsa ke depannya.

“Perda Penyelenggara Pendidikan ini sangat masih relevan di tahun 2024 meskipun ditandatangani pada tahun 2019 lalu,” ungkapnya.

Politisi Gerindra itu mengungkapkan, sistem pendidikan saat ini di Kota Makassar sudah sangat cukup bagus.

 Komentar

Berita Terbaru
Daerah14 Maret 2025 14:43
Bupati Tana Toraja Zadrak Tombeg Buka IGE dan Lomba Berhitung Cepat UCMAS
Pedomanrakyat.com, Tana Toraja – Ratusan anak sekolah antusias mengikuti Internasional Grading Examination (IGE) dan Lomba Berhitung Cepat (Tora...
Ekonomi14 Maret 2025 14:31
Pj Sekda Irwan Adnan Instruksikan Segerakan Pembayaran THR ASN Pemkot Makassar 100 Persen
Pedomanrakyat.com, Makassar – Penjabat Sekretaris Daerah (Pj Sekda) Kota Makassar, Irwan Adnan, menginstruksikan agar pembayaran Tunjangan Hari ...
Metro14 Maret 2025 14:27
Matangkan IPAL Losari, Wali Kota Makassar Munafri Kaji Mekanisme Pengelolaan
Pedomanrakyat.com, Makassar – Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, menerima audiensi Balai Prasarana Permukiman Wilayah (BPPW) Sulawesi Sela...
Daerah14 Maret 2025 13:33
6 Rumah Warga Ludes Terbakar di Luwu, Bupatu Patahudding Turun Bawa Bantuan
Pedomanrakyat.com, Luwu – Setelah mendapat laporan terkait musibah kebakaran yang menimpa warga di Kecamatan Suli Barat, Bupati Luwu, H. Patahud...