Lukas Enembe Diminta Bersikap Gentleman Hadapi KPK

Editor
Editor

Jumat, 23 September 2022 14:15

Lukas Enembe Diminta Bersikap Gentleman Hadapi KPK.(F-INT)
Lukas Enembe Diminta Bersikap Gentleman Hadapi KPK.(F-INT)

Pedomanrakyat.com, Jakarta – Anggota Komisi III DPR Arsul Sani mengingatkan agar Gubernur Papua Lukas Enembe untuk kooperatif mengikuti proses hukum di KPK

. Menurut Arsul, seharusnya eksekutif maupun legislatif harus gentleman atau berani menghadapi KPK apalagi kalau yakin dugaan yang dituduhkan tidak sesuai fakta.

“Ya kita selalu berharap kepada jajaran legislatif atau eksekutif, kalau dipanggil penegak hukum ya datang aja. Itu lebih baik. beri kesan kita gentle hadapi kasus,” ujar Arsul di Gedung DPR, Kompleks Parlemen, Senayan Jakarta, Kamis (22/9/2022).

Arsul mengatakan, KPK juga perlu memberikan treatment khusus atas penetapan tersangka Lukas Enembe karena adanya resistensi warga pendukung Lukas.

Treatment tersebut bisa dilakukan dengan melibatkan kepolisian dan TNI untuk pengamanannya.

“Dalam kasus di mana ada resistensi, maka tentu memang perlu sedikit ada treatment. Termasuk juga treatment yang berbeda adalah dukungan dari aparatur keamanan dalam kasus misalnya seperti Papua ini ya tidak hanya Polri, barangkali juga KPK perlu dukungan dari TNI untuk pengamanan. Ini yang saya kira perlu diperhatikan,” ungkap dia.

 Komentar

Berita Terbaru
Metro26 April 2025 20:11
PKK Sulsel Pertemuan dengan PKK Kabupaten/Kota, Guna Samakan Persepsi Kepengurusan dan Program Kerja
Pedomanrakyat.com, Makassar – Tim Penggerak PKK Provinsi Sulawesi Selatan melaksanakan pertemuan tentang penyamaan persepsi pengurus bersama TP ...
Metro26 April 2025 20:07
Fatmawati Rusdi: Pemprov Sulsel Dukung Percepatan Pendirian Koperasi Desa Merah Putih di Semua Desa
Pedomanrakyat.com, Makassar – Wakil Gubernur (Wagub) Sulawesi Selatan, Fatmawati Rusdi, menyatakan komitmennya pada pembentukan Koperasi Desa Merah ...
Metro26 April 2025 17:30
Pemkot-Muhammadiyah Perkuat Sinergi Bangun Makassar
Pedomanrakyat.com, Makassar – Wali Kota Makassar Munafri Arifuddin mengajak Muhammadiyah Kota Makassar untuk terus memperkuat sinergi dalam mend...
Metro26 April 2025 14:23
Wagub Sulsel Fatmawati Rusdi Dorong Pemuda Kristen Jadi Agen Perdamaian dan Persatuan
Pedomanrakyat.com, Makassar – Lebih dari seribu pemuda-pemudi Kristen dari berbagai kelompok (denominasi) gereja se-Sulawesi Selatan berkumpul d...