Pangeran Harry Hadiri Penobatan Raja Charles, Tak Diberi Peran Khusus

Nhico
Nhico

Sabtu, 06 Mei 2023 19:48

Pangeran Harry Hadiri Penobatan Raja Charles, Tak Diberi Peran Khusus

Pedomanrakyat.com, Inggris – Upacara penobatan Raja Charles akan digelar hari ini, Sabtu (6/5). Sejumlah persiapan tengah dilakukan oleh kerajaan Inggris menjelang rangkaian acara digelar.

Di antara sejumlah raja-raja dan kepala negara yang hadir, salah satu yang paling dinantikan adalah kehadiran Pangeran Harry. Anak bungsu Raja Charles tersebut ikut hadir walaupun saat ini sudah tak lagi menjadi anggota aktif keluarga kerajaan.

Keputusannya untuk meninggalkan istana dan tinggal di California membuat Pangeran Harry tak lagi punya peran di Kerajaan Inggris. Termasuk saat penobatan Raja Charles.

Dikutip dari Independent, Pangeran Harry bahkan disebut tidak diizinkan untuk mengenakan baju militernya. Keputusan tersebut mengikuti protokol kerajaan yang mengatur keluarga kerajaan yang tak lagi aktif untuk tidak mengenakan baju kemiliteran sepanjang acara resmi kenegaraan.

 

 Komentar

Berita Terbaru
Artikel26 November 2024 19:11
Masa Tenang, Seto Lepas Penat dengan Bermain Mini Soccer Bareng Jurnalis
Pedomanrakyat.com, Makassar – Mengisi masa tenang Pilwalkot Makassar, Andi Seto Asapa memilih melepas penat dengan bermain mini soccer bersama anak ...
Nasional26 November 2024 18:07
NasDem Desak Usut Tuntas Praktik Tambang Ilegal di Sumbar
Pedomanrakyat.com, Jakarta – Wakil Ketua Komisi III DPR RI, Ahmad Sahroni, meminta Kapolda Sumatera Barat Irjen Suharyono mengusut tuntas prakti...
Nasional26 November 2024 18:03
Peringati Hari Guru, Legislator NasDem Dorong Peningkatan Kesejahteraan Guru
Pedomanrakyat.com, Jakarta – Anggota Komisi X DPR RI dari Fraksi Partai NasDem, Furtasan Ali Yusuf, berharap peringatan Hari Guru Nasional 2024 ...
Nasional26 November 2024 18:00
Rudianto Lallo: Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan Momentum Bersih-Bersih di Tubuh Polri
Pedomanrakyat.com, Jakarta – Ketua Kelompok Fraksi (Kapoksi) NasDem Komisi III DPR RI, Rudianto Lallo, berharap keluarga mendiang Kompol (Anum...