Papua, Provinsi dengan Angka Kematian Bayi Tertinggi di Indonesia

Nhico
Nhico

Rabu, 28 Februari 2024 13:37

Ilustrasi Bayi.(F-INT)
Ilustrasi Bayi.(F-INT)

Pedomanrakyat.com, Jakarta – Papua menjadi provinsi dengan angka kematian bayi di Indonesia pada 2020.

Menurut data Badan Pusat Statistik (BPS) berjudul Mortalitas di Indonesia, angka kematian bayi di Papua mencapai 38,17 kematian per 1.000 kelahiran hidup.

Itu berarti ada sekitar 38 bayi berusia di bawah satu tahun yang meninggal per 1.000 kelahiran hidup.

Data tersebut disarikan BPS berdasarkan hasil Long Form Sensus Penduduk 2020.

Selain Papua, angka kematian bayi yang tinggi terjadi di wilayah Indonesia timur.

Mayoritas dari 10 provinsi dengan angka kematian bayi tertinggi di Indonesia terjadi di Indonesia timur.

Berikut 10 provinsi dengan angka kematian bayi tertinggi di Indonesia.

Papua: 38,17

Papua Barat: 37,06

Maluku: 29,82

Gorontalo: 29,47

Sulawesi Barat: 29,21

Maluku Utara: 28,61

Sulawesi Tengah: 27,72

Nusa Tenggara Timur: 25,67

Nusa Tenggara Barat: 24,64

Sulawesi Tenggara: 23,29

Untuk diketahui, angka kematian bayi secara nasional adalah 16,85 per 1.000 kelahiran hidup.

 Komentar

Berita Terbaru
Daerah20 April 2025 12:23
Selamat! Kafilah Pangkep Raih Juara 3 di STQH ke-23 Sulsel, Bupati Yusran Apresiasi Berikan Bonus dan Umroh
Pedomanrakyat.com, Pangkep – Kafilah kabupaten Pangkep, berhasil meraih juara umum III pada Seleksi Tilawatil Quran dan Hadis(STQH) ke-23 Sulawe...
Olahraga20 April 2025 10:20
Erick Thohir Ingin Segera Patenkan Direktur Teknik PSSI
Pedomanrakyat.com, Jakarta – Ketua Umum PSSI Erick Thohir ingin sosok Direktur Teknik PSSI segera dipatenkan tahun ini karena agenda Timnas Indo...
Nasional20 April 2025 10:15
Bali Raih Penghargaan Pulau Terindah di Asia 2025, Ungguli Maladewa
Pedomanrakyat.com, Bali – Bali lagi-lagi mencatatkan torehan gemilang di kancah internasional setelah menyabet penghargaan pulau terindah di Asi...
Nasional20 April 2025 10:13
Sengit! 3 Mobil Polisi Dirusak dan Dibakar Saat Tangkap Ketua Ormas TS di Depok
Pedomanrakyat.com, Depok – Polisi diserang dan mobilnya dirusak hingga dibakar dalam upaya penangkapan ketua organisasi masyarakat (ormas) berin...