Sedekah Membawa Berkah, Kisah Warung Nasi yang Selamat dari Kebakaran di Simprug

Editor
Editor

Rabu, 24 Agustus 2022 12:04

Kisah Warung Brebes yang Selamat dari Kebakaran di Simprug.(F-INT)
Kisah Warung Brebes yang Selamat dari Kebakaran di Simprug.(F-INT)

Pedomanrakyat.com, Jakarta – Ada kisah menarik terkait kebakaran di Simprug Golf, Grogol Selatan, Kebayoran Lama, Jakarta Selatan, Minggu (21/8/2022).

Sebuah warung makan, bernama Warung Brebes Pesona Dua Putri, masih tegak berdiri.

Bangunan ini satu-satunya yang selamat dari kebakaran yang menghanguskan ratusan bangunan.

Sedekah membawa berkah”. Kalimat sederhana itu terucap dari lisan Sri Rohayati, pemilik Warung Brebes Pesona Dua Putri di Simprug.

Berkah ini dibuktikan saat melihat kawasan Simprug Golf yang sudah dibakar. Si jago merah melalap rumah milik 133 keluarga atau 399 jiwa yang terdampak.

Warung sederhana ini terlihat masih berdiri kokoh di antara puing-puing bekas bangunan yang mulai runtuh dan ludes hampir menyatu dengan tanah.

 Komentar

Berita Terbaru
Olahraga14 Maret 2025 23:37
Erick Thohir: Joey, Dean, dan Emil Siap Berikan yang Terbaik Bagi Indonesia
Pedomanrakyat.com, Jakarta – Ketua Umum PSSI, Erick Thohir menyatakan bahwa PSSI telah resmi menerima surat Eligibility to Play for Representati...
Daerah14 Maret 2025 23:13
Bupati Pinrang Ajak Masyarakat Bersatu-Doakan Kelancaran Program Pembangunan
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Bupati Pinrang, H. A. Irwan Hamid, S.Sos., bersama masyarakat Karangan Barat, Kelurahan Padaidi, Kecamatan Mattiro Bulu...
Nasional14 Maret 2025 22:34
Legislator NasDem Teguh Iswara Ingatkan Kesiapsiagaan Infrastruktur Hadapi Mudik Lebaran
Pedomanrakyat.com, Bandung – Anggota Komisi V DPR RI Teguh Iswara Suardi menyoroti aspek krusial untuk memastikan kelancaran dan keamanan perjal...
Daerah14 Maret 2025 22:10
Irwan Bachri Syam Soroti Desain Atap Islamic Center Lutim, Instruksikan Perbaikan
Pedomanrakyat.com, Lutim – Bupati Luwu Timur, H. Irwan Bachri Syam, Jumat (14/03/2025), meninjau langsung perkembangan pembangunan Islamic Cente...