Sri Mulyani Dorong Peningkatan Digitalisasi UMKM di ASEAN

Nhico
Nhico

Kamis, 30 Maret 2023 18:45

Sri Mulyani Dorong Peningkatan Digitalisasi UMKM di ASEAN

Pedomanrakyat.com, Jakarta – Mempercepat digitalisasi bagi pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) disebut menjadi langkah penting untuk meningkatkan perekonomian negara-negara di kawasan ASEAN.

Digitalisasi akan membuka peluang bagi UMKM untuk memperbarui dan meningkatkan kemampuan serta kapasitas.

“Inovasi dan percepatan menuju ekonomi digital dan digitalisasi menjadi sangat vital untuk pertumbuhan UMKM yang lebih produktif dan inklusif,” kata Menteri Keuangan Sri Mulyani dalam rangkaian ASEAN Finance Minister and Central Bank Governor Meetings di Badung, Bali, Rabu (29/3/2023).

Melalui digitalisasi, para pelaku UMKM bisa membaca data secara digital dan memanfaatkan platform digital untuk meningkatkan bisnis, menjangkau pasar yang lebih luas serta mencari referensi produk.

Pelaku UMKM juga bisa memanfatkan digitalisasi untuk memahami risiko dan mengoptimasikan kekayaan dari investasi dan pembelian.

 

 Komentar

Berita Terbaru
Metro06 November 2025 23:30
HUT ke-418 Makassar: Momentum Bersatu dan Merajut Harmoni, Kolaborasi & Inovasi
Pedomanrakyat.com, Makassar – Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, menjadi narasumber dalam program Podcast DetikSore (live streaming) yang di...
Politik06 November 2025 22:41
Eric Horas: Gerindra Terbuka, Tapi Bergabung Harus Pahami Arah Perjuangan Partai
Pedomanrakyat.com, Makassar – Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Gerindra Kota Makassar, menggelar rapat koordinasi bulanan, Kamis (6/11/2205). ...
Metro06 November 2025 22:28
Sembilan Bulan Memimpin, Munafri Buktikan Kinerja Cemerlang untuk Kota Makassar
Pedomanrakyat.com, Makassar – Kerja nyata dan komitmen Munafri Arifuddin untuk membangun Kota Makassar terus menunjukkan hasil. Baru sembilan bu...
Daerah06 November 2025 21:26
Bupati Sinjai Lepas Atlet Anggar Jelang Pertandingan PRA-PORPROV
Pedomanrakyat.com, Sinjai – Bupati Sinjai, Hj. Ratnawati Arif menerima kunjungan dari pengurus Ikatan Anggar Seluruh Indonesia (IKASI) Kabupaten...