Tak Berkutik Saat Ditangkap, Pemilik Daycare di Depok Jadi Tersangka Penganiaya Balita

Nhico
Nhico

Kamis, 01 Agustus 2024 10:59

Pemilik Daycare di Depok Ditangkap dan Jadi Tersangka Penganiaya Balita.(F-INT)
Pemilik Daycare di Depok Ditangkap dan Jadi Tersangka Penganiaya Balita.(F-INT)

Pedomanrakyat.com, Depok Perkembangan kasus penganiayaan balita di daycare kawasan Kota Depok tadi malam, pemilik penitipan anak tersebut sudah ditangkap polisi.

Perempuan itu juga sudah menjadi tersangka penganiaya balita.

Inisial perempuan pemilik daycare WSI di Harjamukti Kota Depok tersebut adalah MI. Penangkapan MI dilakukan pada Rabu (31/7) pukul 22.00 WIB tadi malam

Tanpa perlawanan, MI ditangkap di rumahnya di kawasan Depok, Jawa Barat. Wanita itu juga dikenal sebagai influencer parenting mendekam di kantor polisi, Polres Metro Depok.

“Ini ditangkap di rumahnya dalam kondisi baik ya, sekarang sudah berada di Polres Metro Depok ditangkap Satreskrim Polres Depok dipimpin Pak Kasat Reskrim (Kompol Suardi Jumaing),” kata Kapolres Metro Depok, Kombes Arya Perdana, kepada wartawan di kantornya, Jl Margonda, Kota Depok, tadi malam.

 Komentar

Berita Terbaru
Politik08 Februari 2025 18:15
Konsolidasi NasDem Sulsel, Perkuat Sinergi Legislatif dan Eksekutif Menyambut Tantangan Politik 2025
Pedomanrakyat.com, Makassar – Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai NasDem Sulawesi Selatan menggelar rapat konsolidasi dan pendidikan politik, be...
Politik08 Februari 2025 17:15
BMI Makassar Laksanakan Gerakan Penghijauan, Target Tanam 520 Pohon dan Sasar Seluruh Kecamatan
Pedomanrakyat.com, Makassar – Banteng Muda Indonesia (BMI) Kota Makassar melaksanakan Gerakan Penghijauan dengan menanam pohon di beberapa wilay...
Politik08 Februari 2025 17:01
Legislator Makassar Odhika Ikut Bimtek Fraksi NasDem Se-Sulsel, Sebut Sebagai Ajang Konsolidasi Kader
Pedomanrakyat.com, Makassar – Partai Nasdem terus menunjukkan komitmennya dalam memperkuat struktur internal partai dengan menggelar bimbingan t...
Daerah07 Februari 2025 23:42
Pj Bupati Sidrap Idham Kadir Ajak Masyarakat Meriahkan Car Free Day
Pedomanrakyat.com, Sidrap – Penjabat Bupati Sidrap, Idham Kadir Dalle, mengajak seluruh lapisan masyarakat menghadiri Car Free Day setiap hari A...