UPT Perbengkelan DPU Makassaar Lakukan Rehabilitasi Total Bucket Excavator

Muh Saddam
Muh Saddam

Kamis, 13 Maret 2025 17:05

Rehabilitasi Bucket excavator PC-200/8.
Rehabilitasi Bucket excavator PC-200/8.

Pedomanrakyat.com, Makassar – Unit Pelaksana Teknis (UPT) Perbengkelan dan Pengelolaan Alat Berat Dinas Pekerjaan Umum Kota Makassar melakukan rehabilitasi total bucket excavator PC-200/8, Kamis (13/3/2025).

Hal tersebut dilakukan sebagai langkah strategis untuk memastikan alat berat tetap optimal dalam operasional di Tempat Pembuangan Akhir (TPA).

Proses perbaikan mencakup refleting atau pergantian plat yang kropos dengan material baru yang lebih kuat, pengelasan ulang serta penguatan struktur.

Perbaikan ini guna meningkatkan daya tahan bucket, serta pengecatan ulang dengan cat tahan karat untuk mencegah korosi.

Rehabilitasi ini memiliki dampak positif dalam menjaga kinerja alat berat tetap optimal, mengurangi downtime, serta menghemat biaya dibandingkan membeli bucket baru.

Perawatan rutin ini diharapkan dapat memperpanjang umur Excavator PC-200/8 agar bekerja lebih optimal dan efisien, dalam mendukung pengelolaan sampah yang efektif di Kota Makassar.

 Komentar

Berita Terbaru
Metro05 November 2025 17:04
Rektor UNM Dinonaktifkan, Nurdin Halid: Hormati Proses, Junjung Asas Praduga Tak Bersalah
Pedomanrakyat.com, Jakarta – Penonaktifan Prof. Dr. Karta Jayadi, M.Si sebagai rektor UNM oleh Menteri Pendidikan Tinggi, Sains dan Teknologi me...
Metro05 November 2025 16:37
BNPT Pastikan Pemulihan Hak Korban Terorisme Melalui Mekanisme Baru Pasca Putusan MK
Pedomanrakyat.com, Makassar – Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) melaksanakan sosialisasi terkait Sosialisasi Tindak Lanjut Putusan ...
Daerah05 November 2025 16:24
HKG PKK ke-53, PKK Pinrang Didorong Jadi Mitra Kuat Pemerintah dalam Pembangunan Keluarga
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Organisasi Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) terus menunjukkan peran strategisnya seba...
Daerah05 November 2025 15:36
Kartu Lutim Lansia Bantu 221 Orang Tua di Tomoni Timur, Harapan Baru di Usia Senja
Pedomanrakyat.com, Lutim – Suasana haru sekaligus penuh kebahagiaan menyelimuti Gedung Serbaguna Kecamatan Tomoni Timur, Rabu (5/11/2025). Seban...