Wabub Tana Toraja Erianto Sidak Kantor Kecamatan Masanda

Nhico
Nhico

Jumat, 14 Maret 2025 15:43

Wabub Tana Toraja Erianto Sidak Kantor Kecamatan Masanda.
Wabub Tana Toraja Erianto Sidak Kantor Kecamatan Masanda.

Pedomanrakyat.com, Tana Toraja – Wakil Bupati Tana Toraja, Erianto Laso’ Paundanan, Rabu (12/3) Inspeksi Mendadak (Sidak) di Kantor Kecamatan Masanda.

Sidak dilaksanakan untuk memastikan pelayanan publik berjalan baik, dan mengevaluasi kinerja aparatur.

Demikian pula meningkatkan disiplin pegawai dan layanan masyarakat berjalan sesuai prosedur.

Erianto mengatakan, sidak bagian dari tugas Wakil Bupati terkait pengawasan. Lami mengecek langsung kehadiran pegawai, dan kesiapan pelayanan kepada masyarakat, termasuk kebersihan lingkungan turut dijaga.

Sidak dibeberapa OPD dan kecamatan suda dikornasikan dengan Bupati, terang Erianto

 Komentar

Berita Terbaru
Politik22 Maret 2025 22:12
Buka Puasa Bersama NasDem: Ajang Silaturahmi dan Kebersamaan Tokoh Bangsa
Pedomamrakyat.com, Jakarta – Keluarga Besar Partai NasDem menggelar acara buka puasa bersama yang dihadiri sejumlah tokoh bangsa di Ballroom Nas...
Daerah22 Maret 2025 22:03
Ketua PKK Parepare Dukung Pengembangan UMKM di Hijab Tren Expo and Food Exhibition
Pedomanrakyat.com, Parepare – Ketua Tim Penggerak PKK Kota Parepare, dr. Andi Arfiah Tasming, menghadiri Hijab Tren Expo and Food Exhibition yan...
Daerah22 Maret 2025 21:53
Aliyah Mustika Ilham: Buka Puasa Bersama Pererat Silaturahmi dan Kebersamaan
Pedomanrakyat.com, Makassar – Wakil Wali Kota Makassar, Aliyah Mustika Ilham, menghadiri acara Buka Puasa Bersama yang diselenggarakan oleh PB. ...
Metro22 Maret 2025 20:58
Gubernur Andi Sudirman Hadiri Buka Puasa Bersama Kapolda Sulsel, Tekankan Sinergi Pembangunan dan Keamanan
Pedomanrakyat.com, Makassar – Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman, menghadiri acara buka puasa bersama yang digelar di Aula Mappaodang...