Waduh! Microsoft Siap PHK 10 Ribu Karyawan Tahun Ini

Nhico
Nhico

Jumat, 20 Januari 2023 08:18

Waduh! Microsoft Siap PHK 10 Ribu Karyawan Tahun Ini

Pedomanrakyat.com, Jakarta – Microsoft mengumumkan PHK besar-besaran yang akan mereka lakukan, di mana ada 10 ribu karyawannya yang terdampak.

Dalam memonya, CEO Microsoft Satya Nadella menyebut Microsoft akan melakukan perubahan yang akan berdampak pada pengurangan jumlah karyawannya hingga 10 ribu hingga akhir Q3 tahun fiskal 2023.

Saat ini baru sekitar 800 karyawan yang terdampak dari rencana PHK ini, namun hingga akhir Maret dipastikan jumlahnya akan mencapai 10 ribu orang.

Meski melakukan PHK, Nadella memastikan kalau Microsoft akan tetap merekrut karyawan baru untuk posisi-posisi kunci yang strategis.

Karyawan yang terkena PHK ini dijanjikan akan mendapat pesangon yang lebih besar dari biasanya, mendapat asuransi kesehatan selama enam bulan, layanan transisi karir, mendapat saham, dan mendapat pemberitahuan 60 hari sebelumnya.

 

 Komentar

Berita Terbaru
Metro22 April 2025 23:06
Plt Ketua KONI Makassar Temui Wali Kota, Laporkan Persiapan Musorkot Luar Biasa
Pedomanrakyat.com, Makassar – Pelaksana tugas Ketua Umum Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kota Makassar, Iqbal Djalil menemui Wali Kota...
Daerah22 April 2025 22:47
Pj Sekda Sidrap Hadiri Rekonsiliasi Iuran Wajib BPJS Kesehatan, Wujudkan Data Akurat
Pedomanrakyat.com, Sidrap – Penjabat Sekretaris Daerah Kabupaten Sidenreng Rappang, Andi Rahmat Saleh, menghadiri Rapat Rekonsiliasi Data Iuran ...
Metro22 April 2025 22:10
Kepala Pusat Pengembangan SDM Perhubungan Laut Dukung Pemkot Makassar Bangun Stadion di Untia
Pedomanrakyat.com, Makassar – Kepala Pusat Pengembangan Sumber Daya Manusia (SDM) Perhubungan Laut Kementerian Perhubungan RI Ahmad mendukung re...
Daerah22 April 2025 21:43
Buka Konferensi PGRI Pinrang, Irwan Hamid: Kolaborasi Jadi Kunci Utama Ciptakan Pendidikan Lebih Baik
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Bupati Pinrang H. A. Irwan Hamid, S.Sos membuka secara resmi Konferensi Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Ka...